Manfaat Buah Kenitu

Pernah mendengar buah Kenitu? Buah yang satu ini mungkin kedengaran asing. Namun, dengan ciri-ciri berwarna hijau muda di bagian luar dan berukuran tidak lebih dari sebesar kelapa, agaknya kamu bisa mengenalnya. Terlebih dengan segudang manfaat buah Kenitu di bawah ini!

Table of Contents

1. Menjaga Kebaikan Tulang

Siapa sangka jika buah Kenitu memiliki kebaikan dari segi kesesatan tulangnya? Seperti yang telah kita ketahui, kebaikan tulang dapat ditemui pada kandungan kalsium. So, tidak heran jika kalsium terdapat pada buah Kenitu ini.

2. Kaya Antioksidan

Kandungan buah Kenitu yang lain adalah kaya akan antioksidan. Kandungan yang satu ini memungkinkan kamu untuk lebih terjaga terutama dari serangan radikal bebas. Dengan begitu, tubuh pun tetap sehat dan bugar.

3. Menyehatkan Kulit

Buah Kenitu juga memiliki kandungan yang lain. Buah ini mampu menjaga kesehatan kulit, karena kandungan Beta karoten hingga vitamin C dan A yang tinggi di dalamnya. Selain itu, penuaan dini pada sel kulit pun akan lebih cepat teratasi.

4. Mencegah Darah Rendah

Seseorang yang menderita keluhan anemia biasanya dipicu kurangnya kandungan zat besi di dalam tubuh. Oleh karena itu, sangat baik untuk mengkonsumsi buah Kenitu ini. Pastinya buah Kenitu menawarkan kandungan zat besi tinggi.

5. Mencegah Kanker

Ada kandungan lain yang bisa kamu jumpai dalam buah Kenitu ini. Tak lain dan tak bukan adalah kandungan anti inflamasi yang berperan sebagai pencegahan penyakit kanker. Oleh karenanya, yuk! Segera konsumsi buah ini.