Cara Atasi Instagram Tidak Bisa Dibuka
Instagram merupakan aplikasi sosial mediaย populer secara global. Tapi saat tak berfungsi, akan sangat menyebalkan. Sebetulnya dari server instagram sendiri sangat mumpuni. Tapi namanya juga aplikasi kadang ada errornya, tidak bisa dibuka.
Jika mengalami kondisi instagram tidak bisa dibuka. Jangan dulu panik. Berikut cara yang bisa anda lakukan untuk memecahkan masalah akun instagram anda.
Namun sebelumnya, perlu juga mengetahui sejumlah penyebab kenapa akun instagram tidak bisa dibuka. Beberapa masalah mungkin terjadi pada akun IG anda. Seperti misalnya, server aplikasi instagram sedang down, cache menumpuk, aplikasi belum diupdate, koneksi internet tidak stabil.
Setelah mengetahui beberapa kendala penyebab IG tidak bisa dibuka, berikut ini cara yang bisa anda lakukan untuk menormalkan kembali akun anda yang kami kutip dari Sumber https://www.bukkol.com.
Cara Atasi Instagram Tidak Bisa Dibuka
1. Cara Atasi Instagram Tidak Bisa Dibuka : Cek Apakah server Aplikasi Sedang Down
Instagram tidak bisa dibuka disebabkan salah satunya karena server sedang down. Untuk cek server down atau tidak, coba buka website instagram. Jika tidak bisa diakses, maka artinya sedang down. Biasanya anda perlu menunggu sampai server instagram pulih kembali.
2. Cara Atasi Instagram Tidak Bisa Dibuka : Bersihkan Cache
Cara atasi instagram tidak bisa dibuka yang kedua, adalah membersihkan cache. Meski cache berguna untuk simpan data dalam ponsel. Tapi cache menumpuk bisa jadi membuat HP bermasalah. Termasuk membuat instagram berjalan lambat, maka risikonya instagram tidak bisa dibuka. Jadi, anda perlu menghapus cache di aplikasi instagram.
3. Cara Atasi Instagram Tidak Bisa Dibuka : Periksa pembaruan
Cara atasi instagram tidak bisa dibuka ketiga dalam daftar ini adalah memeriksa pembaruan. Jika instagram menggunakan versi lama biasanya fungsinya akan tidak maksimal, bahkan tidak bisa dibuka.
Jadi pastikan bahwa instagram menggunakan versi terbaru. Anda bisa mengecek pembaruan di Google Play Store lalu mengupdate nya. Cara ini biasanya berhasil memulihkan fungsi aplikasi instagram menjadi bisa dibuka kembali.
4.Cara Atasi Instagram Tidak Bisa Dibuka : Restart Ponsel
Berikutnya restart HP anda. Ini adalah salah satu cara atasi instagram yang tidak bisa dibuka. HP bisa saja mengalami error atau fungsinya lambat.
Maka anda perlu mematikan dan menghidupkan kembali HP.
Setelah HP hidup kembali, cobalah untuk membuka instagram yang sebelumnya tidak bisa dibuka. Cara ini biasanya berhasil jika tidak terjadi gangguan lain.
5.Cara Atasi Instagram Tidak Bisa Dibuka : Periksa Jaringan Internet
Cara buka instagram yang tidak bisa dibuka adalah pastikan jaringan internet berjalan normal. Tentu saja koneksi internet paling berpengaruh terhadap normal tidaknya suatu aplikasi HP berjalan.
Untuk menguji sejumlah koneksi internet bisa dilakukan dengan beberapa cara. Seperti membuka browser di HP anda. Jika tidak bisa dibuka berarti internet sedang bermasalah. Hal ini tentu saja membuat instagram tidak bisa dibuka.
Kalau yang anda gunakan adalah data paket internet seluler, coba beralih ke Wi-Fi. Dekatkan ponsel ke router. Bisa juga menyetel ulang router anda. Pastikan juga VPN dimatikan jika sebelumnya anda mengaktifkan.
Kalau belum juga bisa membuka aplikasi instagram. Sebagai saran anda bisa kunjungi pusat bantuan di aplikasi instagram.ย Anda juga bisa report problem anda terkait tidak bisa dibukanya akun instagram dengan cara buka Profil > tombol menu tiga baris > Pengaturan > Bantuan > Laporkan Masalah.
Nah itulah tadi cara atasi instagram tidak bisa dibuka. Ikuti tips diatas supaya instagram normal kembali, semoga bermanfaat.